Easy Search Utility
Easy Search Utility
Ketika pertama kali dihidupkan, selama proses booting awal, DNS-
343 akan menunggu untuk mendapat alamat IP dari DHCP. Jika
tidak dapat alamat IP dari DHCP, secara default DNS-343 akan
memberikan alamat IP 192.168.0.32 ke dirinya sendiri.
Easy Search Utility tersedia pada CD DNS-343 yang memudahkan
untuk
menemukan
DNS-343
pada
jaringan
anda
dan
direkomendasikan untuk menggunakan Easy Search Utility ketika
mengakses dan mengatur DNS-343 untuk pertama kali. Setiap
DNS-343 memiliki nama yang unik yaitu dlink-xxxxxx dimana xxxxxx
adalah 6 digit terakhir dari alamat MAC-nya.
1
D-Link DNS-4 Quick Install Guide