Aplikasi
Tujuan yang dimaksud
Perangkat yang dimaksudkan untuk memantau beberapa parameter fisiologis vital.
Populasi pasien yang ditujukan
Monitor dapat digunakan pada orang dewasa, anak-anak, dan neonatal di lingkungan rumah sakit.
Pengguna yang dimaksud
Perangkat ini harus digunakan oleh perawat terlatih, dokter, atau petugas kesehatan profesional
berlisensi di semua departemen di lingkungan rumah sakit atau klinik.
Pelatihan untuk pengguna tersedia dari organisasi Dräger yang bertanggung jawab, lihat
www.draeger.com.
Dokter: Pelatihan produk untuk para dokter di semua departemen harus dilakukan minimal selama
1 jam.
Perawat: Pelatihan produk untuk para perawat di semua departemen harus dilakukan minimal
selama 2 jam.
Kontraindikasi
Tidak ada kontraindikasi yang diketahui.
Komponen sistem
Komponen yang bersentuhan dengan tubuh manusia
Komponen-komponen monitor yang bersentuhan dengan tubuh manusia meliputi: Sensor SpO
NIBP, probe TEMP, dan slang pengambilan sampel CO
Simbol
Ikon
Deskripsi
Perangkat Medis
176
.
2
Ikon
Deskripsi
Pengidentifikasi Perangkat Unik
, manset
2
Vista 120 SC – Pelengkap